Hari ini, 9 Mei 2025, Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Buleleng, Gede Melandrat, SP melaksanakan kegiatan Evaluasi Penyelenggaraan Penyuluhan kepada seluruh penyuluh
Pertanian di Kabupaten Buleleng yang dilaksanakan di Ruang Pertemuan Dinas Pertanian Kabupaten Buleleng.