Pada Senin, 5 Oktober 2020, telah dilaksanakan Sosialisasi Pendaftaran Varietas Lokal Secara Online melalui zoom meeting. Adapun dasar pelaksanaan sosialisasi ini adalah Surat Kepala Pusat Perlindungan Varietas Tanaman dan Perizinan Pertanian Sekretariat Jenderal Kementerian Pertanian Nomor : 1006/TU.020/A.9/09/2020 tanggal 29 September 2020.
Sosialisasi yang dipimpin oleh Bapak M. Luthful Hakim Kepala Bidang Pendaftaran Varietas Tanaman Pusat Perlindungan Varietas Tanaman dan Perizinan Pertanian mengahdirkan narasumber Bapak Asril, Kasubid Pendaftaran Varietas Lokal dan Hasil Pemuliaan dengan materi “Pengisian Formulir Pendaftaran Varietas Lokal dan Bapak Alidin dengan materi “Tatacara Pendaftaran Varietas Lokal Online.
Pendaftaran varietas lokal secara online mulai dilaksanakan pada tahun 2020 ini. Pendaftaran dilaksanakan secara online oleh petugas Dinas Pertanian Kabupaten yang ditunjuk sebagai petugas pendaftaran secara online melalui surat tugas dari Kepala Dinas Pertanian Kabupaten berdasarkan Surat dari Bupati kepada Kepala Dinas Kabupaten untuk menindaklanjuti pendaftaran varietas, dengan tetap didampingi BPTP Provinsi.
Adapun Tahapan Pendaftaran Varietas secara online yaitu :
#BidangHortikultura