(0362) 25090
distan@bulelengkab.go.id
Dinas Pertanian

Sosialisasi Kegiatan dan Bimtek cara Tanam Sistim Legowo

Admin distan | 20 Mei 2019 | 128 kali

Acara sosialisasi kegiatan dan Bimtek cara tanam sistim legowo pada hari senin tgl 20Mei 2019 di Subak Kubu Gembong Desa Tukadmungga dengan menghadirkan kelompok penangkar benih "Sari Gopala" Kelurahan Banyuning sebanyak 30orang, Dalam pembinaan di hadiri oleh Bapak Kepala Dinas Pertanian diwakili oleh Kasi Perbenihan dan OPT, Kepala BPTP Prop Bali serta Rombongan, Koord BPP Buleleng diwakili oleh POPT kec. Bll, PPL Tukadmungga, Babinsa Tujadmungga, adapun hasil pertemuan sbb: Untuk kegiatan pennangkaran th 2019 BPTP membina dua klp penangkar yaitu Subak Delod sema Sempidi Badung dan Kelompoktani Sari Gopala Bulelen masing masing penangkaran seluas 4hektar, setelah berproduksi nantinya kelompok/ subak mengembalikan bibit pada Negara masing masing, 1ha mengembalikan 1 ton bibit. Untuk klpktani Sari Gopala sdh mendapar reeword /penghargaan berupa 1unit traktor dan 1 unit sepeda roda 3 sebagai Hak Guna Pakai dimana oprasionalnya diatur dan di kelola oleh kelompok. Adapun varietas yg ditanam adalah inpari 30 dan Twoti berlabel putih dengan jadwal tanam minggu ke 3bulan Mei 2019. Permasalahan yg terjadi di lapangan dalan penangkaran dan penanaman sistim legowo adalah : biaya tanam legowo mahal, susah mencari tenaga tukang tanam, petani tdk punya atabela adanya serangan hama burung gereja untuk penannaman dg atabela, pemasaran hasil penangkaran sangat terbatas. Solusi / keunggulan dg tanam legowo produksi meningkat 10-15%, pengendalian H/P lebh gampang, pemupukan lbh efesien karena yg di pupuk tanamannya bukan lahannya, panen lebih awal kira kira 2 minggu. Pemasaran produksi hasil penangkaran agar koordinasi /menyusun rencana kerja khususnya jadwal tanam sert varietas yg di inginkan subak ke nasing masing dubak, serta bansos bibit agar mengutamakan pasokan dr klpm penangkar yg ada. Demikian laporan kegiatan hari ini.

 

 

 

 

 

( PPL Wilbin Tukadmungga )