Senin tanggal 9 September 2019. Sampai pada hari ini progress fisik diperkirakan telah memcapai 60% dimana melampui target yang direncanakan.
Dalam pengawasan tersebut diingatkan kepada pelaksana agar senantiasa memperhatikan spesifikasi teknis setiap item pekerjaan sehingga hasil akhirnya akan sesuai dengan apa yang tertuang dalam DED.
Sebagaimana diinformasikan sebelumnya bahwa pelerjaan ini dibiayai dari dana DAK Bidang Pertanian Tahun 2019 dan diharapkan pada awal tahun 2020 telah dapat berfungsi sebagaimana mestinya... (Adm_Bid.penyuluhan)