Rabu, 17 Juli 2019, Pertemuan Sekolah Lapang pengaplikasian MS APH dan perbanyakan sebar Trichoderma di Balai Subak Abian Wana Amerta desa Umejero Kecamatan Busungbiu yang dihadiri oleh 2 Subak Abian yaitu Anggota Subak Abian Wana Amerta dan Anggota Subak Abian Linggasana, Dinas Pertanian Kabupaten Buleleng yang diwakili Bidang Perkebunan, Kepala Dinas Tanaman Pangan, Hortikultura dan Perkebunan Propinsi Bali yang diwakili oleh Kepala UPTD Lab Bedulu / Peminpin Kegiatan dan PPL / PL serta staf BPP Busungbiu.Cara memperbanyak Metabolis sekender / MS yang aman untuk lingkungan guna menghindari terjadinya kerusakan lingkungan sehingga pertanian yang berkelanjutan Agriculture sustainable. (I Made Mudarka, SP_Bid.Perkebunan)