(0362) 25090
distan@bulelengkab.go.id
Dinas Pertanian

Pendataan Petani Vanili Di Desa Tajun, Kecamatan Kubutambahan.

Admin distan | 25 Agustus 2020 | 118 kali

Selasa, 25 Agustus 2020 dilaksanakan kegiatan survey sekaligus pendataan petani vanili, Komoditas vanili saat ini kembali ditekuni oleh petani di desa tajun, dari hasil melakukan kunjungan melihat langsung budidaya vanili yang dilakukan oleh petani di Tajun. Survey ini untuk pendataan petani vanili yang ada di kecamatan kubutambahan dan khususnya di desa tajun itu sendiri. harapan kedepan vanili bisa kembali berjaya .

#BPP Kubutambahan