(0362) 25090
distan@bulelengkab.go.id
Dinas Pertanian

Pembuatan Biopori Sebagai Resapan Air dan Pengomposan

Admin distan | 16 Januari 2020 | 1133 kali

Lubang resapan biopori adalah lubang silindris yang dibuat secara vertikal ke dalam tanah sebagai metode resapan air yang ditujukan untuk mengatasi genangan air dengan cara meningkatkan daya resap air pada tanah.

Peningkatan daya resap air pada tanah dilakukan dengan membuat lubang pada tanah dan menimbunnya dengan sampah organik untuk menghasilkan kompos. Sampah organik yang ditimbunkan pada lubang ini kemudian dapat menghidupi biota tanah, yang seterusnya mampu menciptakan pori-pori di dalam tanah. Teknologi sederhana ini kemudian disebut dengan Bio Pori...

(SadaWT/BPP Banjar)