Pertemuan di laksanakan sesuai dengan surat undangan dari Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan perijinan Terpadu Satu Pintu, pada tanggal 23 Oktober 2019 di Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan perijinan Terpadu Satu Pintu (DPMPPTSP).
Pertemuan dilaksanakan dengan dihadiri oleh Bappeda Litbang, Dinas Pariwisata, Dinas Pertanian, Dinas Perikanan, Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Buleleng, dan seluruh Kepala Bidang lingkup DPMPPTSP. Pertemuan membahas hasil penyusunan potensi investasi di kabupaten buleleng untuk Kawasan air sanih, dimana mencakup 9 Desa di kecamatan Tejakula yaitu Desa Pacung, Tejakula, Bondalem, Julah, Penuktukan, Sembiran, Sambirenteng,Les dan Tembok, dan satu desa di kecamatan Kubutambahan yaitu Desa Bukti.
Tujuan dilaksanakan kegiatan ini adalah
Data yang diperoleh terdapat potensi investasi berupa
Dari hasil yang telah dipaparkan dirasa masih belum lengkap, karena sector pertanian secara luas belum menjadi point penting, sedangkan kondisi untuk Desa Bukti utamanya, sangat berpotensi untuk agrowisata dengan komoditas peternakan sapi dan tanaman pangan berupa ketela pohon, jagung dan hortikultura, dan kelompoktani telah melakukan pengolahan dengan pembuatan Beras analog dari bahan ketela pohon, dan olahan tersebut hanya ada di Desa Bukti untuk wilayah kabupaten buleleng dan provinsi bali, untuk itu agar dapat ditambahkan sebagai potensi investasi di bidang pertanian
Dari bidang perikanan juga menambahakan agar beberapa potensi dibidang perikanan juga ditambahkan seperti budidaya ikan hias, garam kristal dan potensi terumbu karang
Hasil dari pertemuan tersebut akan menjadi bahan mengkajian lebih lanjut sehingga dapat menghasilkan suatu kajian potensi investasi yang lengkap dan akurat...
(BidangPenyuluhan)