Menunjuk surat kepala dinas pertanian kabupaten buleleng nomor 524.3/8424/PKH/Distan melaksanakan pelayanan kesehatan hewan (Aktif-Servis) kepada kelompok KTT MERTA SARI (SIMANTRI 204) Senin 18 November 2019 kegiatan ini bertempat di seketariat atau kandang simantri 204 kegiatan ini di tangani langsung oleh dokter hewan kecamatan sawan drh. Nyoman Widiarnawan adapun pelayan aktif servis pemberian suntikan vitamin dan vaksin SE pada sapi untuk sapi yang bunting hanya di berikan vitamin. Kegiatan ini bertujuan melaksanakan pelayanan kesehatan hewan...
(BPP SAWAN)