(0362) 25090
distan@bulelengkab.go.id
Dinas Pertanian

Kunjungan Lapang di Subak Taman

Admin distan | 04 September 2020 | 118 kali

Jumat 04, September 2020 dilksanakan kegiatan kunjungan lapang ke Subak Taman untuk pengecekan tanaman jagung.

Dilaksanakan penanaman jagung oleh salah satu petani yang ada di Subak Taman dengan menanam benih jagung Varietas Hibrida umum 3 yang di peroleh per ha 15 kg dari bantuan Dinas Pertanian.

Mengecilnya debit air di Desa Dencarik salah Satu subak berinisiatif melakukan pembagian tanaman agar dapat membagi air dengan cara setengah menanam padi dan setengahnya menanam palawija yaitu jagung.

Dengan adanya kegiatan ini diharapkan petani dapat terbantu guna untuk meningkatkan produktivitas pertanian.

#BPP Banjar.