(0362) 25090
distan@bulelengkab.go.id
Dinas Pertanian

Bantuan Benih Padi Inbrida Varietas Ciherang

Admin distan | 29 Juni 2020 | 88 kali

Senin, 29 Juni 2020, kegiatan dropping bantuan benih padi inbrida varietas ciherang ke subak yang ada di desa alasangker, kecamatan buleleng. Kegiatan dropping benih padi inbrida varietas ciherang merupakan Bantuan dari Pemerintah melalui satuan kerja Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Provinsi Bali. Dalam hal ini desa alasangker mendapatkan bantuan benih padi inbrida yang ditujukan kepada subak sawah.

Subak sawah yang menerima bantuan benih padi adalah Subak Babakan Anyar, dengan rencana tanam seluas 5 ha, sehingga mendapatkan bantuan benih padi sebanyak 125 kg. Kegiatan dropping bantuan benih padi inbrida varietas ciherang, diterima langsung oleh para Kelian Subak, yang kemudian akan dibagikan kepada krama subak penerima.Senin, 29 Juni 2020, kegiatan dropping bantuan benih padi inbrida varietas ciherang ke subak yang ada di desa alasangker, kecamatan buleleng. Kegiatan dropping benih padi inbrida varietas ciherang merupakan Bantuan dari Pemerintah melalui satuan kerja Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Provinsi Bali. Dalam hal ini desa alasangker mendapatkan bantuan benih padi inbrida yang ditujukan kepada subak sawah.

Subak sawah yang menerima bantuan benih padi adalah Subak Babakan Anyar, dengan rencana tanam seluas 5 ha, sehingga mendapatkan bantuan benih padi sebanyak 125 kg. Kegiatan dropping bantuan benih padi inbrida varietas ciherang, diterima langsung oleh para Kelian Subak, yang kemudian akan dibagikan kepada krama subak penerima.Dengan adanya bantuan benih padi inbrida pada bulan juni tahun 2020, diharapkan dapat membantu mengurangi beban daripada petani dibidang produksi padi melalui bantuan benih. Serta dapat mempercepat luas tambah tanam pada musim tanam ke-2 ini...


#BPP Buleleng