(0362) 25090
distan@bulelengkab.go.id
Dinas Pertanian

Pengecekan Alsintan Traktor roda 4 di BBU Gerokgak Kecamatan Gerokgak dan traktor roda 2 brigade tanam di BBU Tangguwisia Kecamatan Seririt

Admin distan | 22 Maret 2021 | 124 kali

Pada hari Senin, tanggal 22 Maret 2021. 

Alsintan atau Alat Mesin Pertanian adalah sebutan untuk semua alat dan mesin yang di gunakan dalam usaha dibidang pertanian. Peningkatan teknologi tepat guna melalui alsintan ini sangat dapat meningkatkan efisiensi dan kwalitas produksi pertanian. Adanya alsintan ini menjadi pemicu transformasi teknologi kepada petani menuju pertanian yang lebih modern, efektif dan ramah lingkungan.

Peran strategis dari alsintan adalah proses pengolahan lahan lebih cepat dengan mekanisme  , lebih efisien, kebutuhan ongkos lebih rendah, dapat meningkatkan pendapatan petani.

Pemanfaatan dan penempatan teknologi alat dan mesin pertanian yang cocok sesuai lokasi.