(0362) 25090
distan@bulelengkab.go.id
Dinas Pertanian

KEGIATAN PENANAMAN PADI DISUBAK TEGAL KELURAHAN PAKET AGUNG

Admin distan | 10 Mei 2021 | 139 kali

Padi merupakan jenis tanaman pangan yang mempunyai peran penting karena padi merupakan tanaman pangan penghasil beras yang digunakan sebagai makanan pokok oleh sebagian besar masyarakat indonesia. (10/05/2021)

 

Oleh karena itu,  budidaya tanaman padi terus diupayakan untuk mendapatkan produksi padi yang mampu memenuhi kebutuhan pokok masyarakat. Seperti yang dilakukan di subak tegal kelurahan paket agung, beberapa petani sudah mulai menanam padi beberapa diantaranya varietas ciherang. Penanaman padi sudah dilakukan sejak empat hari yang lalu seluas dua ha dan direncanakan akan terus diupayakan hingga minggu depan sesuai dengan luas lahan di subak