Menindak lanjuti laporan dari salah satu warga Desa Busungbiu yang juga anggota kelompok tani tunas mekar sari, atas nama Bpk Gede Suardana diamana beliau menyampaikan / keluhan"layu" pada tanaman vanilli yang di budidayakannya.
Pada hari ini Kamis, 22 April 2021 petugas wiblin desa busungbiu langsung menindak lanjuti laporan dari petani tersebut. Tanamanan yang berlokasi dilantai atas tepatnya lantai 3 rumah tersebut, setelah mengamati beberapa gejala :
1. Layu seutuhnya sampai daun
2.gejalan jamur/fusarium tidak ada
3. Bahan /media tanam sangat kering
4. Tipe paranet ukuran setengah mili yang sangat tipis
5. Intensitas hujan sudah tidak jarang dan 6
Kesibukan beliu sebagai pemilik tanaman vanilli. Dengan pengamatan yang sangat inten, bisa disimpulkan dengan kondisi lantai 3 yang sangat terik dan kurangnnya kelembaban, menyebankan layu se'utuhnya dan disarankan menambah lapisan paranet atau menggantinya dengan yg lebih tebal, dan juga membuat jadwal penyiramanan yang rutin sesuai kondisi media. Karena tidak sama sekali ditemukan gejala akibat (fungi) atau bakterial. Sehingga dengan hasil akhir pengamatan saran yg diterapkan dengan se-baik baiknnya.