(0362) 25090
distan@bulelengkab.go.id
Dinas Pertanian

"TAMAN BPP"

Admin distan | 22 April 2019 | 880 kali

Se'iring waktu lahan BPP dan lingkungan BPP khususnya Tanaman puring-puringan dan tanaman hias lainnya , tampaknya biasa-biasa saja tidak sakit ataupun kurang pupuk, melainkan usang dan cendrung monoton.

Namun lebih indahnya jika ada tanaman hias yang menarik / tanaman bunga yang mengikuti zaman, sehingga wajah kantorpun menjadi lebih asri dan karyawanpun bisa menjadi bersemangat untuk datang dan bekerja di lingkungan kantor BPP.

Menurut kutipan "https://m.jpnn.com/news/6-tanaman-kebun-perangsang-otak-dan-ingatan" otak manusia akan bekerja maksimal, mood booster akan bertambah ketika menghirup atau melihat jenis-jenis tanaman tertentu , yang nanntinya akan merangsang otak manusia itu akan bekerja lebih tenang dan focus pada tujuan penyuluhan.

Ketika berbicara Tanaman hias ,maka akan terbersit kata "MEWAH DAN MAHAL", Apalagi di imbuhi dengan banyaknya cakupan BPP se-Kabupaten Buleleng. Maka hal tersebut akan menjadi cita" BPP Busungbiu untuk mandiri menciptakan lingkungan kantor yang Asri dalam Bentuk Taman yang sederhana. "Tentunya tetap berharap juga agar Kabupaten" membantu dalam bentuk fisik tanaman hias berpotensi meningkatkan ketenangan atau mood booster daya ingat manusia.

Sehingga, secara umum Tujuan Pemerintah mensejahterakan PETANI dan KARYAWANNYA juga akan Terpenuhi sekaligus.

Sumber foto : Bpp Busungbiu
Sumber Link : https://m.jpnn.com/news/6-tanaman-kebun-perangsang-otak-dan-ingatan

Harisca Rusmaedy,S.P_BPP BUSUNGBIU